Spektakuler, Sri Mulyani Cairkan Dana Pensiun Sebesar 58.1 Triliun Rupiah, Ternyata Untuk Hal Ini...

- Jumat, 26 Mei 2023 | 14:04 WIB
Sri Mulyani telah cairkan dana pensiun untuk seluruh pensiunan di Indonesia (kemenkeu.go.id)
Sri Mulyani telah cairkan dana pensiun untuk seluruh pensiunan di Indonesia (kemenkeu.go.id)

KLIK PENDIDIKAN - Sri Mulyani selaku Menteri Keuangan telah mencairkan uang sebesar 58.1 Triliun Rupiah.

Tentunya jumlah yang dicairkan Sri Mulyani tersebut bukan jumlah yang sedikit, sehingga banyak netizen bertanya untuk apa kegunaan uang sebanyak itu?

Ternyata tujuan yang membuat Sri Mulyani harus mencairkan dana sebesar 58.1 Triliun tersebut untuk membayar dana pensiun kepada pensiunan di Indonesia.

Baca Juga: Sangat Beruntung, 10 Golongan Pensiunan Ini Akan Terima Gaji 13 Pada Bulan Juni, Semoga Kalian Salah Satunya

Dan dana pensiun terbesar berada di daerah, sehingga Menkeu telah menyalurkan dana pensiun sebesar 50.8 Triliun untuk para pensiunan di daerah.

Seperti yang kita ketahui bahwa pensiunan PNS, TNI, Polri maupun Pejabat Negara diberikan aspirasi oleh Pemerintah berupa dana pensiun yang diterima tiap bulannya.

Aspirasi tersebut diberikan oleh Pemerintah karena berterima kasih atas pengabdian para pensiunan selama bekerja sebagai PNS, TNI, Polri maupun Pejabat Negara.

Baca Juga: Nurhali Pegawai ASN Terkaya di Indonesia Dengan Kekayaan 800 Miliar, Kok Bisa? Inilah Asal Muasal Kekayaannya

Sehingga hal tersebut sangat membantu buat para pensiunan yang berdasarkan data Kemenkeu telah berjumlah 2.1 Juta orang pada tahun 2023.

Semoga informasi diatas dapat bermanfaat buat para pembaca sekalian.***

Editor: Imam Al Ghazali

Sumber: YouTube Kementerian Keuangan

Tags

Artikel Terkait

Terkini

X