KLIK PENDIDIKAN - Kabar kali ini datang untuk para calon PPPK (Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja) Tahun Anggran 2022.
Sudah sangat dinantikan kira-kira siapa saja yang telah lolos PPPK.
Akan tetapi, pengumuman mengenai kelolosan PPPK 2022 tersebut ditunda.
Baca Juga: Waduh! Pengumuman PPPK Guru 2022 Ditunda, Sampai Kapan?
Sebelumnya, BKN (Badan Kepegawaian Negara) memberitahukan terkait pengunduran pengumuman kelolosan PPPK melalui akun resmi instragramnya.
Dalam keterangan tersebut, BKN menjelaskan bahwa pegumuman hasil seleksi PPPK ditunda hingga pemberitahuan selanjutnya.
Awalnya memang sudah dijadwalkan bahwasanya pengumuman hasil seleksi PPPK 2022 pada tanggal 2-3 Febuari 2023.
Namun, siapa sangka pengumuman tersebut ditunda dari jadwal yang telah ditetapkan.
Pastinya hal tersebut membuat para calon PPPK kecewa sekaligus cemas menantikan kabar selanjutnya.
Baca Juga: ELUS DADA, Hasil PPPK GURU Sedang Dalam Proses ini
Sebelumnya BKN dan Kemendikbudristek telah mengelar rapat sejak pagi tadi, dan diputuskan pengumuman PPPK 2022 ditunda.
Alasan penundaan pengumuman lolos PPPK 2022 tersebut bukan dari masalah web SSCASN yang bermasalah.
Namun, juga tidak dapat dipastikan apakah Kemendikbudristek belum menyelesaikan data terutama P2, P3 dan P4.
Pemerintah telah membuat empat kriteria calon PPPK 2022 menjadi P1, P2, P3, dan P4.
Menurut BKN kriteria P1 adalah pelamar yang telah mengikuti seleksi PPPK jabatan fungsional.
Artikel Terkait
MAVE, Grup AI yang Baru Saja Melakukan Debut, Ada Member Asal Indonesia loh
Ada Apa Dengan Pertamina? Harga BBM Makin Aneh di Bulan Ini
GAWAT! PNS, PPPK dan Indonesia Akan Alami 'Mimpi Buruk' Ini Jika HONORER Resmi Dihapuskan
WADUH! Tidak Hanya PNS dan PPPK Tapi Seluruh Indonesia Akan Terkena Imbas HONORER Dihapuskan Karena Hal INI
Loker BUMN PT INKA Multi Solusi Februari 2023,Lulusan SMA Bisa Merapat Cek Persyaratan dan Daftar
RESMI DITUNDA! Pengumumanan Lulus PPPK Guru 2022 P1, P2, P3, Pelamar Umum, Sampai Kapan? Simak Penjelasannya!