KLIK PENDIDIKAN - Kabar seleksi CPNS 2023 akan dibuka pada bulan Juni, semakin ditunggu dikalangan masyarakat akhir akhir ini.
Seleksi CPNS ini hampir tiap tahun menjadi primadona bagi masyarakat Indonesia, terutama dikalangan freshgraduate yang memimpikan pekerjaan ini.
Seleksi CPNS sudah pasti terbuka untuk kalangan masyarakat umum, dengan jenjang kualifikasi pendidikan dari SMA hingga jejak S3 Doktoral, untuk formasi jabatan.
Ada beberapa fakta menarik meliputi proses seleksi CPNS akan datang, ini penjelasannya.
1. Seleksi CASN 2023 terbuka untuk umum
MENPAN - RB Abdullah Azwar mengakatakan rekrutmen CASN tahun ini melingkupi seleksi CPNS secara selektif dan terbatas serta PPPK. Seleksi tahun dibuka untuk umum, buka hanya dari jalur sekolah kedinasan.
2. Masih dalam tahap pengusulan formasi
Menurut anas bahwa instansi pemerintah saat ini sedang dalam proses persiapan pengusulan beberapa formasi jabatan di instansi pemerintahan yang disesuaikan dengan kualifikasi pendidikan.
3. Formasi yang diperkirakan ada di CASN 2023
Untuk formasi CASN 2023 pemerintah masih tetap fokus pada pemenuhan kebutuhan guru dan tenaga kesehatan.
4. Variabel yang jadi pertimbangan rekrutmen CASN 2023
Rekrutmen tahun ini tetap mempertimbangkan beberapa indikator tertentu terkait jumlah PNS yang sudah pensiun dan memasuki masa pensiun.
Artikel Terkait
20 Formasi Jabatan CPNS KESDM, Butuhkan Kualifikasi Pendidikan S1 Dari Jurusan Teknik, Cek Jurusanmu di Sini
CPNS Segera Dibuka, 10 Jurusan Ini Dibutuhkan Untuk Formasi Jabatan Asisten Ahli Dosen di KESDM, Cek Jurusanmu
CPNS 2023 Akan Dibuka, Ini 6 Formasi Jabatan Pada KESDM Yang Membutuhkan Jurusan Akuntansi
CPNS 2023 Segera Dibuka, Ini Gambaran 8 Formasi Jabatan Jurusan Teknik Pada Seleksi CASN BIN
CPNS 2023 Akan Dibuka, Gambaran 365 Kuota Untuk Jurusan Manajemen Pada Seleksi CPNS Badan Intelijen Negara